Jelajahi

Kategori
Best Viral Premium Blogger TemplatesPremium By Raushan Design With Shroff Templates

Iklan

Jalan Viyata Yudha, Pematang Siantar yang Rusak, Bakal Diperbaiki

Cahya Wulandari
Rabu, 02 Juli 2025
Last Updated 2025-07-02T08:44:24Z
Premium By Raushan Design With Shroff Templates
BUTUH BANTUAN HUKUM ?

Pematangsiantar, 1detik.asia -

2/7/2025

Kerusakan infrastruktur Jalan, Viyata Yudha yang selama ini, dikeluhkan warga setempat, akan diperbaiki.Dinas Pekerjaan Umum, dan Tata Ruang PUTR, Pemko Kota Pematang siantar, sebelumnya telah mengalokasikan anggaran tersebut, dari APBD Tahun 2025.


Disebutkan Kepala Dinas, PUTR Sofian Purba, perbaikan jalan akan menggunakan metode cor beton, ia pun mengimbau pada masyarakat, tidak mendirikan bangunan di atas drainase, tersebut.


Satu penyebab terjadinya banjir, karena adanya bangunan di atas saluran drainase, kami meminta masyarakat setempat, untuk tidak mendirikan bangunan tersebut katanya, pada Media Online, Rabu  2/7/2025.


Sofian Purba,  menyebut dan mengatahkan, upaya pemerintah tidak berarti, tanpa dorongan positif, dari warganya sendiri.


Kita sudah sampaikan pada Lurah-Camat, untuk mengimbau masyarakat minimal mau memundurkan, bangunan,  pagar rumahnya masing-masing, yang mengenai saluran drainase, kata dia mengakhiri.


Diketahui sebelumnya, Anggota Komisi III DPRD Pematang siantar, Chairuddin Lubis menuturkan anggaran perbaikan sistem drainase, gorong-gorong dan jalan satu paket, ditampung di APBD Tahun 2025.


Masyarakat setempat berharap, perbaikan saluran drainase tersebut, dan jalan yang berada di Kecamatan Siantar Sitalasari itu, segera dilakukan tuntas, dan menyeluruh. Intensitas curah hujan yang tinggi, menjadi momok menakutkan,bagi mereka.


(Donny)

iklan
Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE
  • Stars Rally to Beat Predators in Winter Classic at Cotton Bowl

Iklan